Informasi Lowongan Kerja Padang: Klinik Dr. Gina Oktober 2018
PoskerjaSumbar - Klinik Dr. Gina (beauty skin & slim healthcare) merupakan sebuah klinik keantikan dan perawatan wanita di kota Padang. Saat ini kami membutuhkan tenaga kerja yang berkompeten untuk mengisi posisi sebagai berikut :
ASISTEN APOTEKER (AA)
Kualifikasi :
- Pria/ wanita
- Usia maksimal 27 tahun
- Belum menikah (single)
- Pendidikan minimal SMF farmasi
- Memiliki ijazah STRTTK
- Tinggi badan pria minimal 160 cm dan wanita 150 cm
- Mampu mengoperasikan komputer
- Bersedia kerja sistim shift
- Good looking, dapat berkomunikasi dengan baik dan cekatan
Fasilitas :
- Gaji pokok
- Uang makan dan transport
- Jenjang karir pekerjaan
FRONT OFFICER
Kualifikasi :
- Pria/ wanita
- Pendidikan minimal D3
- Belum menikah (single)
- Berusia 18-25 tahun
- Berpenampilan menarik dan badan proporsional
- Jujur, rajin, sopan, ramah dan cekatan dalam bekerja
Fasilitas :
- Gaji pokok
- Uang makan dan transport
- Jenjang karir pekerjaan
PERAWAT
Kualifikasi :
- Wanita
- Usia maksimal 28 tahun
- Belum menikah (single)
- Pendidikan minimal D3
- Memiliki STR keperawatan
- Berorientasi pada keselamatan serta pelayanan yang baik terhadap pasien
- Bersedia kerja sistim shift
- Good looking, badan proporsiona, ramah, sabar, cekatan dan dapat bekerja dalam team
Fasilitas :
- Gaji pokok
- Uang makan dan transport
- Jenjang karir pekerjaan
THERAPIST/ ASISTEN KECANTIKAN
Kualifikasi:
- Wanita
- Belum menikah (single)
- Pendidikan minimal SMA/ Sederajat
- Badan proporsional
- Mampu bekerjasama dalam tim
- Jujur, rajin, sopan, ramah dan cekatan dalam bekerja
Fasilitas :
- Gaji pokok
- Bonus bulanan dan tahunan
- Uang makan dan transport
- Jenjang karir pekerjaan
Bagi yang berminat silahkan kirim/ antarkan surat lamaran lengkap beserta CV terbaru, foto copy ijazah, transkrip nilai,KTP, phas photo 3x4 (2 lembar) dan dokumen pendukung lainnya melalui via pos/ diantarkan ke alamat :
KLINIK DR. GINA
Jl. Beringin III No. 1 A Belanti Lolong - Padang
Sumatera Barat
Hari/ Tanggal Terbit : Senin 8 Oktober 2018
Batas Lamaran : 10 Oktober 2018